Seminar Pra Nikah dari medis untuk awam

Siapa di sini yang ingin menikah?
Hum.. pasti semuanya mau.. tapi sudah melakukan persiapan belum? nah sebenarnya persiapannya itu apa saja?

teman kita dari DKM Asy-Syifaa RSHS-FK UNPAD akan membantu kalian semua menajwab keperluan persiapa pranikah dalam acara

Seminar dan Bazaar: 

"WILL GET MARRIED" -Good knowledge, well prepared, happy marriage-
19-20 Januari 2013

Tempatnya di Auditorium Gedung Eijkman FK UNPAD, Jl Eijkman No.38, Bandung (Seberang RSHS)

Apa saja yang akan dibahas?

Hari pertama:
1. Mengetuk Gerbang Pernikahan
2. Fiqih Pernikahan
3. Mengenali diri dan pasangan
4. Cerdas mengatur keuangan

Hari kedua:
1. Sukses karir, sukses keluarga
2. Mempersiapkan Kehadiran buah hati
3. Optimalisasi tumbuh kembang
4. Be a great parents

Pematerinya adalah:
1. Tony Raharjo (Konsultan SDM dan Keluarga, Trainer, Penulis buku pengembangan diri dan keluarga)
2. Melly Raharjo (Penulis Buku Pengembangan diri dan muslimah, pengusaha fashion, dan trainer)
3. Ustadz Jalaludin Syatibi
4. Prof Dr Tuti Wahmurti A. Sapiie SpKJ (K) Guru Besar Kedokteran Jiwa UNPAD
5. Ustadz Cahyadi Takariawan (Penulis buku "Wonderful Family")
6. Elsa Febiola Aryanti (Islamic Financial Planner, Managing Partner Hijrah Institute)
7. Ustadzah Inez Farinez
8. dr. Dewi Inong Irana SpKK (Konsultan Rubrik Kulit& KElamin Majalah Wanita Ummi, Penggiat Yayasan Kita dan Buah Hati)
9. Budi Darmawan (Suami UStadazah Yoyoh Yusroh, Penulis dan Trainer)
10. dr. Nina Manarosana MKes (Direktur utama RSKIA Kota Bandung)
11. dr. Meita Damayanti SpA (K) (Konsultan Tumbuh Kembang anak)
12. Rahmi Dahnan S.Psi (Owner dan psikolog yayasan kita dan buah hati)
13. Zulaehah Hidayati (Owner Tumah Parenting)

*Gratis buku untuk 50 pendaftar pertama*
1 day ticket: Rp 40.000
2 day ticket: Rp 60.000
On the spot: Rp 75.000

Info lebih lanjut @willgetmarried
FB will.getmarried.1
CP Gesti : 0857 8032 9338
Muthi 0852 221 655 06

Bagaimana?